Cara mengetahui amanat dalam cerpen yaitu: 1.Membaca cerpen tersebut dengan seksama hingga memahami isi dan jalan ceritanya. 2.Perhatikan sikap dan perilaku tokoh-tokohnya. 3.Perhatikan dialog-dialog setiap tokoh karena pada umumnya, amanat pengarang disampaikan melalui dialog tokoh-tokohnya. 4.Maknai dialog-dialog tersebut hingga kamu mengetahui maksud pengarang. Jika amanat disampaikan secara langsung, amanat tersebut dikatakan sebagai amanat eksplisit. Jika amanat disampaikan secara tidak langsung, amanat tersebut dikatakan sebagai amanat implisit.

0 komentar:

Post a Comment

Blog Archive